Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Olahraga: Indonesia Vs Laos, Dua Gol Zico Pastikan Timnas U-16 Juara Grup G

Indonesia Vs Laos, Dua Gol Zico Pastikan Timnas U-16 Juara Grup G TWITTER PSSI Para pemain Timnas U-16 Indonesia melakukan selebrasi setelah...

Indonesia Vs Laos, Dua Gol Zico Pastikan Timnas U-16 Juara Grup G

Para pemain Timnas U-16 Indonesia melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timor Leste.TWITTER PSSI Para pemain Timnas U-16 Indonesia melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Timor Leste.

KOMPAS.com - Timnas U-16 Indonesia meraih tiket otomatis ke babak utama Piala Asia U-16 2018 setelah mengalahkan timnas U-16 Laos, di Stadion Rajamangala, Bangkok, Thailand, Jumat (22/9/2017). Indonesia menang meyakinkan 3-0 melalui dua gol yang dicetak Diego Armando Ondriano dan satu gol Rendy Juliansyah.

Tambahan tiga poin ini memastikan skuad Garuda Asia menjadi juara Grup G. Pasukan besutan Fakhr i Husaini menyapu bersih empat laga yang dilakoni sehingga mengumpulkan total 12 poin. Sedangkan Laos masih bertahan dengan tiga angka dan menyisakan satu laga melawan Thailand.

Indonesia mengambil inisiatif serangan sejak wasit meniup peluit kick-off. Mochamad Yudha Febrian mencoba peruntungan melalui tendangan bebas yang dilepaskannya, namun belum membuahkan hasil pada menit ke-19.

Zico membuka keunggulan Indonesia pada menit ke-25. Dia berhasil menyambar bola muntah setelah kiper Laos Phonesavanh Keomanyvong gagal menangkap bola dengan baik hasil tembakan dari sisi kiri gawangnya.

Laos mencoba menyamakan kedudukan melalui tendangan terarah yang dilepaskan Chony Wenpaserth, tetapi berhasil ditepis kiper Amiruddin Bagas Arrizqi.

Pada awal babak kedua, Fakhri mengganti dua pemain. Mochammad Supriadi masuk menggantikan Miftahul Husyen Rahmatullah dan Rendy Juliansyah menggantikan Brylian Negiehta Aldama.

Indonesia tetap mengendalikan permainan sehingga gol kedua berhasil diraih pada menit ke-60. Zico kembali mencatatkan namanya di papan skor setelah sukses menyambar cutback yang dilepaskan dari sisi kanan pertahanan lawan.

Rendy melengkapi kemenangan Indonesia setelah mencetak gol lewat titik putih. Skor 3-0 bertahan sampai laga usai dan memastikan Indonesia melangkah ke Malaysia untuk menjalani putaran final Piala Asia U-16 pada tahun depan.

Berita Terkait

Kualifikasi Piala Asia U-16, Indonesia Taklukkan Timor Leste

Fakhri Bersyukur Timnas U-16 Bangkit dan Kalahkan Timor Leste

Taklukkan Thailand, Indonesia Kian Dekat ke Putaran Final Piala Asia U-16

Klasemen Sementara Kualifikasi Piala Asia U-16, Indonesia di Puncak

Fakhri Ungkap Trik Kemenangan Beruntun Timnas U-16

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Laos, Dua Gol Zico Pastikan Timnas U-16 Juara Grup G

Indonesia Vs Laos, Dua Gol Zico Pastikan Timnas U-16 Juara Grup G

Liga Indonesia 22/09/2017, 18:10 WIB Lima Pemain Indonesia Masuk Nominasi Penghargaan AFF

Lima Pemain Indonesia Masuk Nominasi Penghargaan AFF

Liga Indonesia 22/09/2017, 16:33 WIB Man United Catat Rekor Pendapatan Rp 10,496 Triliun

Man United Catat Rekor Pendapatan Rp 10,496 Triliun

Liga Inggris 22/09/2017, 16:11 WIB Akhirnya Neymar Minta Maaf kepada Cavani

Akhirnya Neymar Minta Maaf kepada Cavani

Liga Lain 22/09/2017, 15:17 WIB Dele Alli Tak Mau Memainkan Diri Sendiri dalam FIFA 18

Dele Alli Tak Mau Memainkan Diri Sendiri dalam FIFA 18

Corner 22/09/2017, 14:05 WIB Higuain Frustrasi sehingga Butuh Waktu Rekreasi

Higuain Frustrasi sehingga Butuh Waktu Rekreasi

Liga Italia 22/09/2017, 13:08 WIB Hanya Tiga Bulan Melatih, Kiatisuk Senamuang Mengundurkan Diri

Hanya Tiga Bulan Melatih, Kiatisuk Senamuang Mengundurkan Diri

Internasional 22/09/2017, 12:11 WIB Rapor Buruk Real Madrid di Bernabeu, 7 Poin Hilang dari 57 Tembakan

Rapor Buruk Real Madrid di Bernabeu, 7 Poin Hilang dari 57 Tembakan

Liga Spanyol 22/09/2017, 11:12 WIB Indonesia Vs Laos, Keletihan Jadi Masalah Utama Timnas U-16

Indonesia Vs Laos, Keletihan Jadi Masalah Utama Timnas U-16

Liga Indonesia 22/09/2017, 10:34 WIB Alasan 'Fans' Man United Gembira Diego Costa Kembali ke Atletico

Alasan "Fans" Man United Gembira Diego Costa Kembali ke Atletico

Liga Spanyol 22/09/2017, 10:09 WIB Indonesia Vs Laos, Fakhri Beri Indikasi Melakukan Rotasi Pemain

Indonesia Vs Laos, Fakhri Beri Indikasi Me lakukan Rotasi Pemain

Liga Indonesia 22/09/2017, 09:31 WIB Pelatih Persegres: Lawan PSM, Seri Itu Sudah Mukjizat

Pelatih Persegres: Lawan PSM, Seri Itu Sudah Mukjizat

Liga Indonesia 22/09/2017, 09:06 WIB Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam

Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam

Liga Indonesia 22/09/2017, 08:43 WIB Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-16, Sore Ini Timnas U-16 Bisa Pastikan Juara Grup

Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-16, Sore Ini Timnas U-16 Bisa Pastikan Juara Grup< /h3> Liga Indonesia 22/09/2017, 08:29 WIB Di Aplikasi Tinder, Ronaldo Kalah Menarik daripada Bek Barcelona

Di Aplikasi Tinder, Ronaldo Kalah Menarik daripada Bek Barcelona

Liga Spanyol 22/09/2017, 08:07 WIB Load MoreSumber: Google News

Reponsive Ads