Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Olahraga: Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam

Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam PSSI Timnas Indonesia U-16 sukses menang telak dengan skor 4-0 atas Filipina dala...

Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam

Timnas Indonesia U-16 sukses menang telak dengan skor 4-0 atas Filipina dalam laga ujicoba di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (21/5) sore. Keempat gol Timnas U-16 dicetak oleh Rendy Juliansyah, Brilyan Negieta (2 gol), dan Hamsah Lestaluhu. PSSI Timnas Indonesia U-16 sukses menang telak dengan skor 4-0 atas Filipina dalam laga ujicoba di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (21/5) sore. Keempat gol Timnas U-16 dicetak oleh Rendy Juliansyah, Brilyan Negieta (2 gol), dan Hamsah Lestaluhu.

KOMPAS.com - Timnas U-16 Indonesia hampir pasti lolos ke putaran final Piala Asia U-16 di Malaysia tahun 2018. Kemenangan 1-0 at as Thailand dalam laga ketiga penyisihan Grup G Kualifikasi Piala Asia U-16 membuat skuad arahan Fakhri Husaini kokoh di puncak.

Tambahan tiga poin hasil kemenangan atas Thailand membuat Indonesia mengumpulkan total sembilan poin, hasil dari tiga kemenangan. Mereka unggul enam angka atas tiga pesaing terdekatnya, Timor Leste, Thailand dan Laos, yang sama-sama baru bermain dua kali.

Baca Juga: Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-16, Sore Ini Timnas U-16 Bisa Pastikan Juara Grup

Pada laga pamungkas pada Jumat (22/9/2017) sore ini, Indonesia akan menghadapi Laos yang saat ini menempati urutan keempat. Laos duduk di posisi itu karena kalah head-to-head melawan Timor Leste yang kini di urutan kedua, serta kalah selisih gol dengan Thailand di urutan ketiga.

Bagi Indonesia, hasil imbang saja sudah memastikan mereka menjadi juara grup. Meskipun demikian, Fakhri tetap mengusung misi penuh untuk bisa menggulung Laos karena dia ingin Garuda Asia menyempur nakan target selama kualifikasi ini.

Baca Juga: Utak-atik Peluang Timnas U-16 Lolos ke Putaran Final Piala Asia U-16

Selain itu, laga nanti bisa menjadi kesempatan Indonesia membalas kekalahan yang dialami saat Piala AFF U-16 bulan Juli lalu. Ketika itu, skuad besutan Fakhri dipermalukan Laos dengan skor 3-2.

"Apa yang telah mereka perbuat pada AFF bulan Juli kemarin tentu akan kami tuntaskan dengan kemenangan saat menghadapi mereka nanti," ujar Fakhri.

Fakhri juga menambahkan, jelang melawan Laos dia tetap akan mengeluarkan strategi terbaik dan tidak akan memandang remeh calon lawannya tersebut. Pertemuan kedua tim akan dilangsungkan di Stadion Rajamangala, Bangkok, pukul 16.00 WIB.

Berita Terkait

Fakhri Ungkap Trik Kemenangan Beruntun Timnas U-16

Klasemen Sementara Kualifikasi Piala Asia U-16, Indonesia di Puncak

Taklukkan Thailand, Indonesia Kian Dekat ke Putaran Final Piala Asia U-16

Fakhri Bersyukur Timnas U-16 Bangkit dan Kalahkan Timor Leste

Kualifikasi Piala Asia U-16, Indonesia Pesta 18 Gol ke Gawang Mariana Utara

Terkini Lainnya

Hanya Tiga Bulan Melatih, Kiatisuk Senamuang Mengundurkan Diri

Hanya Tiga Bulan Melatih, Kiatisuk Senamuang Mengundurkan Diri

Internasional 22/09/2017, 12:11 WIB Rapor Buruk Real Madrid di Bernabeu, 7 Poin Hilang dari 57 Tembakan

Rapor Buruk Real Madrid di Bernabeu, 7 Poin Hilang dari 57 Tembakan

Liga Spanyol 22/09/2017, 11:12 WIB Indonesia Vs Laos, Keletihan Jadi Masalah Utama Timnas U-16

Indonesia Vs Laos, Keletihan Jadi Masalah Utama Timnas U-16

Liga Indonesia 22/09/2017, 10:34 WIB Alasan 'Fans' Man United Gembira Diego Costa Kembali ke Atletico

Alasan "Fans" Man United Gembira Diego Costa Kembali ke Atletico

Liga Spanyol 22/09/2017, 10:09 WIB Indonesia Vs Laos, Fakhri Beri Indikasi Melakukan Rotasi Pemain

Indonesia Vs Laos, Fakhri Beri Indikasi Melakukan Rotasi Pemain

Liga Indonesia 22/09/2017, 09:31 WIB Pelatih Persegres: Lawan PSM, Seri Itu Sudah Mukjizat

Pelatih Persegres: Lawan PSM, Seri Itu Sudah Mukjizat

Liga Indonesia 22/09/2017, 09:06 WIB Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam

Indonesia Vs Laos, Misi Sempurnakan Hasil dan Balas Dendam

Liga Indonesia 22/09/2017, 08:43 WIB Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-16, Sore Ini Timnas U-16 Bisa Pastikan Juara Grup

Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-16, Sore Ini Timnas U-16 Bisa Pastikan Juara Grup

Liga Indonesia 22/09/2017, 08:29 WIB Di Aplikasi Tinder, Ronaldo Kalah Menarik daripada Bek Barcelona

Di Aplikasi Tinder, Ronaldo Kalah Menarik daripada Bek Barcelona

Liga Spanyol 22/09/2017, 08:07 WIB Atletico Beri Konfirmasi Kesepakatan Transfer Diego Costa

Atletico Beri Konfirmasi Kesepakatan Transfer Diego Costa

Liga Spanyol 22/09/2017, 07:55 WIB Aubameyang Ungkap Alasan Batal Pindah ke PSG dan Milan

Aubameyang Ungkap Alasan Batal Pindah ke PSG dan Milan

Liga Lain 22/09/2017, 07:36 WIB Aji Santoso Tegaskan Kondisi Internal Persela Kondusif

Aji Santoso Tegaskan Kondisi Internal Persela Kondusif

Liga Indonesia 22/09/2017, 07:16 WIB PS TNI Copot Ivan Kolev, Persela Coba    Cari Celah

PS TNI Copot Ivan Kolev, Persela Coba Cari Celah

Liga Indonesia 22/09/2017, 06:40 WIB Kalahkan Persita, Persibat Batang Masih Cari Gelandang dan Striker

Kalahkan Persita, Persibat Batang Masih Cari Gelandang dan Striker

Liga Indonesia 21/09/2017, 22:35 WIB Arsene Wenger Bantah Hukum Alexis Sanchez

Arsene Wenger Bantah Hukum Alexis Sanchez

Liga Inggris 21/09/2017, 22:15 WIB Load MoreSumber: Google News

Reponsive Ads