Page Nav

HIDE

Pages

Breaking News:

latest

Ads Place

Mesir Siapkan Resolusi PBB Untuk Hadapi AS, Terkait Jerusalem

Mesir Siapkan Resolusi PBB Untuk Hadapi AS, Terkait Jerusalem Kairo, (Tagar 18/12/2017) - Ketua Parlemen Mesir Ali Abdel-Aal pada Ahad (17/1...

Mesir Siapkan Resolusi PBB Untuk Hadapi AS, Terkait Jerusalem

Kairo, (Tagar 18/12/2017) - Ketua Parlemen Mesir Ali Abdel-Aal pada Ahad (17/12) mengatakan Mesir sedang mempersiapkan resolusi PBB untuk menghadapi pengakuan AS mengenai Jerusalem sebagai Ibu Kota Israel.
Ketika berbicara selama sidang parlemen, Abdel-Aal mengatakan Mesir telah mulai menghubungi semua pemimpin Arab dan sejumlah pejabat asing buat resolusi tersebut.
Abdel-Aal menegaskan Jerusalem akan tetap menjadi kota Arab, dan kembali menyampaikan penolakan Mesir atas keputusan AS untuk mengakui kota suci itu sebagai Ibu Kota Israel dan pemindahan Kedutaan Besar AS dari Tel Aviv ke Jerusalem.
Semua anggota Parlemen Mesir menghadiri sidang tersebut dengan mengenakan kain selempang yang bertuliskan "Jerusalem adalah Arab".
Lanjutkan membacaSumber: Google News Par lemen

Tidak ada komentar

Latest Articles