Sandiaga Senang Banyak Parpol Beri Bantuan untuk Korban ... JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno bersyukur banyak...
Sandiaga Senang Banyak Parpol Beri Bantuan untuk Korban ...JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno bersyukur banyak kelompok yang memberi bantuan untuk korban kebakaran di Tamansari. Salah satunya bantuan dari berbagai partai politik.
"Karena kebetulan masuk tahun politik jadi partai berlomba-lomba di sana dan Alhamdulillah, justru kita sangat menerima," ujar Sandiaga di Lapangan Bola Wijaya Kusuma, Jalan Anggrek Garuda, Minggu (28/1/2018).
Selain itu ada juga bantuan dari organisasi kemanusiaan seperti Dompet Dhuafa dan Rumah Zakat.
Sandi meminta Wali Kota Jakarta Barat Anas Effendi untuk mengordinasikan semua bantuan itu. Anas diminta mengatur pendistribusian bantuan serta barang apa yang dibutuhkan masyarakat.
"Kita ingin (bantuan) ini enggak semrawut tetapi dibantu karena ini sangat dibutuhkan warga," ujar Sandi.
Kebakaran pada Sabtu dini ha ri, terjadi di RT 007, 008, 009, 010, 011, 012, 013, 014, 015, dan RT 016 di RW 003. Api membakar kawasan permukiman seluas 3.500 meter persegi.
Saat ini, Pemerintah Kota Jakarta Barat telah mendirikan tenda-tenda pengungsian, tenda pelayanan kesehatan, dan dapur umum atau tempat penyediaan makanan.
Dinas Sosial DKI juga sudah mendirikan tenda untuk mendistribusikan bantuan lainnya.
Berita Terkait
Sandiaga: Luar Biasa, Tanah Abang Explorer Angkut 19.000 Penumpang per Hari
Sandiaga Munculkan Wacana Ganti Becak Jadi Sepeda Listrik
Sandiaga: Hujan Tak Turunkan Semangat Kita, Hujan Batu Ba ru Kita Lari
Puji-pujian Said Iqbal untuk Sandiaga...
Disambut Said Iqbal di Kalisari, Sandiaga Bilang "Spesialis Demo di Balai Kota"
Terkini Lainnya
Sempat Tersesat di Gunung Bawakaraeng, Tiga Pendaki Lansia Turun dengan Selamat
Regional 29/01/2018, 06:32 WIB
Gaduh Cantrang Jelang Pemilu
Nasional 29/01/2018, 06:21 WIB
Hujan Lebat Diprediksi Landa Sejumlah Wilayah di Jabodetabek Hari Ini
Megapolitan 29/01/2018, 06:07 WIB
Depresi Pada Remaja dan Cara Mengatasinya
Edukasi 29/01/2018, 06:00 WIB
Medan Terjal dan Sinyal Sulit, Patok Batas Negara Ini Sudah 5 Tahun Tak Dicek
Regional 28/01/2018, 23:48 WIB
Kondisi TKW Sitiyah yang Disiksa Majikan di Malaysia Membaik
Regional 28/01/2018, 23:00 WIB
Sandiaga Senang Banyak Parpol Beri Bantuan untuk Korban Kebakaran
Megapolitan 28/01/2018, 22:38 WIB
Baru Dua Minggu Diresmikan Jokowi, Plafon Kantor Gubernur NTT Roboh
Regional 28/01/2018, 22:17 WIB
Demi Jawab Tantangan Menteri Susi, Penataan Danau Sunter Dikebut
Megapolitan 28/01/2018, 22:05 WIB
Di Hadapan Pendukung, Bima Arya Sampaikan Pencapaiannya Selama Pimpin Bogor
Regional 28/01/2018, 21:57 WIB
Dijambret, Perempuan Asal Lampung Ini Gagal Mengadu Nasib di Jakarta
Megapolitan 28/01/2018, 21:49 WIB
Harapan dan Pendapat Tokoh Politik Nasional Tentang Sosok Bima Arya dan Dedie Rachim
Regional 28/01/2018, 21:46 WIB
Kisah Mayor Belanda di Bangka yang Tewas karena Memotong Rambut Keramat
Regional 28/01/2018, 21:40 WIB
Emil Dardak: Jiwa Musik Mengalir di Darah Saya
Regional 28/01/2018, 21:36 WIB
Sandiaga: Luar Biasa, Tanah Abang Explorer Angkut 19.000 Penumpang per Hari
Megapolitan 28/01/2018, 21:30 WIB Load MoreSumber:
Google News Parpol
Tidak ada komentar