Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Pages

Responsive Ad

Targetkan 12 Persen Suara pada Pemilu 2019, Ini Strategi PKS

Targetkan 12 Persen Suara pada Pemilu 2019, Ini Strategi PKS KOMPAS.com/Nabilla Tashandra Presiden PKS Sohibul Iman saat berbincang dengan w...

Targetkan 12 Persen Suara pada Pemilu 2019, Ini Strategi PKS

Presiden PKS Sohibul Iman saat berbincang dengan wartawan di Aston Priority, Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, Selasa (2/1/2018).KOMPAS.com/Nabilla Tashandra Presiden PKS Sohibul Iman saat berbincang dengan wartawan di Aston Priority, Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, Selasa (2/1/2018).

JAKARTA, KOMPAS.com - Partai Keadilan Sejahtera ( PKS) menargetkan mampu meraih 12 persen suara pada Pemilu Legislatif 2019. Adapun pada Pemilu Legislatif 2014 lalu, PKS hanya meraih 8.480.204 suara atau sekitar 6,79 persen.

PKS pun menyusun target politiknya, mulai pilkada mendatang. Presiden PKS Sohibul Iman menuturka n, partainya menargetkan kemenangan pada Pilkada Serentak 2018 sebesar 60 persen.

"Kami ingin 2018 menang 60 persen pilkada yang kami usung dan dukung. Dengan kemenangan itu kami ingin menatap 2019 dengan 12 persennya," kata Sohibul saat berbincang dengan wartawan di Hotel Aston Priority, Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, Selasa (2/1/2018).

Target 60 persen kemenangan Pilkada Serentak 2018 ditetapkan PKS mengacu pada hasil Pilkada Serentak 2015 dan 2017.

Pada Pilkada 2015, PKS berhasil meraih kemenangan sebesar 52 persen. Sedangkan pada 2017 PKS meraih 56 persen kemenangan.

(Baca juga: Umumkan Cagub-Cawagub 5 Daerah, PKS Didampingi Prabowo)

Sohibul mengakui, persentase elektabilitas PKS pada sejumlah survei lembaga memang belum menggembirakan. Namun, pada survei internal, PKS berhasil menempati posisi keempat meski angkanya masih berkutat 6 persen.

Ia meyakini elektabilitas partainya bisa naik lagi setelah menetapkan calon pres iden atau calon wakil presiden.

"Yang ditanya sekarang (oleh lembaga survei) kan partai. Anda mau pilih partai mana, belum ada calon. Begitu calon ada, (elektabilitas) menambah," tuturnya.

Dalam mencapai target 12 persen, PKS juga menargetkan mampu meraih banyak dukungan dari pemilih baru. Sebab, pemilih pemula berjumlah hingga sekitar 40 persen.

"Makanya kami punya program PKS muda. Karena besar sekali. Hampir 40 persen," kata politisi kelahiran Tasikmalaya, Jawa Barat itu.

Kompas TV Fraksi Partai Keadilan Sejahtera DPR Secara resmi mengajukan surat kepada pimpinan DPR untuk menggangtikan Fahri Hamzah. Ikuti perkembangan berita ini dalam topik:
  • Jelang Pemilu 2 019

Berita Terkait

PKS Terus Upayakan Ganti Fahri Hamzah dari Posisi Pimpinan DPR

Presiden PKS: Khofifah dan Gus Ipul Calon Kuat dan Sulit Ditandingi

Presiden PKS Mengaku Dilobi PDI-P soal Kocok Ulang Pimpinan DPR

Evaluasi 2017, PKS Sebut Ekonomi Meroket Belum Tercapai

PKS: Deddy Mizwar Punya Kontrak untuk Menangkan Capres Demokrat

Terkini Lainnya

 Murray Tak Yakin Tampil di Australia Terbuka

Murray Tak Yakin Tampil di Australia Terbuka

Olahraga 03/01/2018, 00:21 WIB Khofifah: Pekan Ini PPP dan Golkar Serahkan Surat Rekomendasi Dukungan

Khofifah: Pekan Ini PPP dan Golkar Serahkan Surat Rekomendasi Dukungan

Nasional 02/01/2018, 23:20 WIB Sudirman Said: Apa Betul PDI-P Kuat di Mana-mana?

Sudirman Said: Apa Betul PDI-P Kuat di Mana-mana?

Nasional 02/01/2018, 23:01 WIB Karena Undang-undan   g Kontroversial Ini, Dokter di India Mogok

Karena Undang-undang Kontroversial Ini, Dokter di India Mogok

Internasional 02/01/2018, 22:53 WIB DKI Minta Infrastruktur di Stasiun Sudirman Baru Diperbaiki

DKI Minta Infrastruktur di Stasiun Sudirman Baru Diperbaiki

Megapolitan 02/01/2018, 22:53 WIB Nama Yenny Wahid Muncul, Suara NU Jadi Rebutan pada Pilkada Jatim

Nama Yenny Wahid Muncul, Suara NU Jadi Rebutan pada Pilkada Jatim

Nasional 02/01/2018, 22:40 WIB Pontang-panting Catat Aset, Sandiaga Akan Tambah Pegawai di BPAD    DKI

Pontang-panting Catat Aset, Sandiaga Akan Tambah Pegawai di BPAD DKI

Megapolitan 02/01/2018, 22:37 WIB Sembunyikan Uang Palsu di Kandang Kambing, Rino Diringkus Polisi

Sembunyikan Uang Palsu di Kandang Kambing, Rino Diringkus Polisi

Regional 02/01/2018, 22:35 WIB Kebakaran di Taman Safari Inggris, 13 Ekor Monyet Mati

Kebakaran di Taman Safari Inggris, 13 Ekor Monyet Mati

Internasional 02/01/2018, 22:29 WIB Pilkada Jateng, Nasdem Buka Peluang Usung Ganjar bersama PDI-P

Pilkada Jateng, Nasdem Buka Pe luang Usung Ganjar bersama PDI-P

Nasional 02/01/2018, 22:27 WIB Kadisdik Jatim: Saya Curiga Ada yang Memanfaatkan Kasus Ini

Kadisdik Jatim: Saya Curiga Ada yang Memanfaatkan Kasus Ini

Regional 02/01/2018, 22:25 WIB 'Tweet-War', Bukti Ketidakcocokan Deddy Mizwar dengan PKS

"Tweet-War", Bukti Ketidakcocokan Deddy Mizwar dengan PKS

Nasional 02/01/2018, 22:13 WIB Kejar Opini WTP, DKI Akan Buat Ingub Pencatatan Aset

Kejar Opini WTP, DKI Akan Buat Ingub Pencatatan Aset

Megapolitan 0 2/01/2018, 22:00 WIB Trump Sebut Sanksi Internasional Berefek kepada Korea Utara

Trump Sebut Sanksi Internasional Berefek kepada Korea Utara

Internasional 02/01/2018, 21:54 WIB Jenazah Diduga Wisatawan Swedia Ditemukan di Perairan Pulau Komodo

Jenazah Diduga Wisatawan Swedia Ditemukan di Perairan Pulau Komodo

Regional 02/01/2018, 21:45 WIB Load MoreSumber: Google News Pemilu

Reponsive Ads